Simbol Komponen Elektronika Lengkap


Pada artikel sebelumnya telah dibahas mengenai grosir komponen elektronika, saat ini akan mengajak anda semua untuk melihat informasi mengenai simbol komponen elektronika beserta dengan fungsinya. Perlu diketahui bahwa memahami simbol komponen elektronika adalah suatu hal yang sangat penting jika memang anda ingin serius belajar elektronika.

Karena anda bisa mengenali sebuah gambar rangkaian elektronika dengan melihat simbol-simbol yang anda di dalamnya. Jika anda buta simbol, maka dapat dipastikan anda akan kesulitan untuk memahami sebuah gambar rangkaian elektronika. Komponen elektronika sendiri sangat banyak macamnya.

Komponen-komponen tersebut terbagi atas dua kategori besar, yakni komponen elektronika pasif dan komponen elektronika aktif. Pada artikel sebelumnya juga telah dibahas mengenai pengertian dari komponen elektronika aktif dan pasif. Jika anda ingin mengetahuinya, silahkan baca artikel mengenai jenis komponen elektronika.

Oke, kembali ke pembahasan mengenai simbol komponen elektronika. Setiap komponen elektronika memiliki simbol tersendiri. Dan simbol-simbol tersebut mewakili komponen elektronika tersebut. Biasanya simbol elektronika disertai dengan tulisan penjelas agar lebih mudah dipahami.

Misal, simbol resistor yang digambarkan dengan garis yang memiliki dua ujung, dan ditengahnya terdapat garis berbentuk zig-zag atau persegi panjang. Di sebelah simbol resistor tersebut biasanya terdapat tulisan “1K”. Tulisan tersebut mewakili nilai resistansi yang dimiliki oleh resistor itu sendiri.

Hal tersebut tak hanya berlaku pada resistor, namun juga pada komponen-komponen lain yang memang memiliki nilai termasuk kapasitor atau kondensator. Buat anda yang ingin tahu informasi lebih lengkap mengenai simbol-simbol komponen elektronika beserta fungsinya, anda bisa melihat tabel yang telah kami tulis di artikel sebelumnya, atau bisa klik link di bawah ini.

Sekian informasi mengenai simbol komponen elektronika. Semoga informasi tadi dapat memberikan banyak manfaat.

Teknik Elektronika dan Radio Komunikasi

Iklan feed

Populer

Cara Mengukur Trafo dengan Multitester Analog / Digital

Rangkaian Lampu TL Tanpa Trafo Ballast

Apa Itu Ballast Lampu, Fungsi dan Tipenya